6 Situs Mining Bitcoin Terpercaya dan Terbukti Membayar

Saat ini Bitcoin (BTC) masih menjadi primadona aset crypto hingga saat ini. Bahkan, ada banyak sekali anak muda yang berinvestasi melalui bitcoin untuk jangka panjang. Dengan begitu, ada banyak orang yang ingin sekali mendapatkan bitcoin secara gratis. Salah satunya yakni dengan menggunakan situs mining bitcoin terpercaya dan terbukti membayar tentunya.

6 Situs Mining Bitcoin Terpercaya dan Terbukti Membayar

Semua daftar situs yang akan dibagikan kali ini tentu saja bisa diakses secara gratis tanpa deposito sama sekali, bahkan situs-situs mining bitcoin ini juga sudah digunakan oleh banyak orang dan terbukti membayar. Meski untuk mencairkannya membutuhkan waktu yang tidak sebentar, berikut ini adalah situs mining bitcoin terpercaya, terbaik, dan terbukti membayar.

1. Cryptotab

Cryptotab merupakan sebuah browser dan tentunya terdapat plugin untuk mendapatkan Bitcoin secara gratis melalui browser ini. Cara kerjanya mungkin bisa dibilang sama dengan browser lainnya seperti Chrome, Mozila, Safari, dan lain sebagainya. Ketika anda menggunakan Cryptotab untuk browsing berita maupun artikel lain, maka anda akan mendapatkan bayaran berupa Bitcoin selama anda melakukan browsing melalui Cryptotab.

Meski pendapatannya tergolong kecil, akan tetapi Cryptotab ini masih membayar penggunanya melalui wallet untuk menerima Bitcoin seperti Pintu, FaucetPay, TrustWallet, Indodax, dan lain sebagainya. Untuk minimal pembayaran melalui Cryptotab ini sebesar 0.001 BTC

2. Eobot

Eobot adalah salah satu situs mining bitcoin terpercaya karena perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 2013 silam dan hingga saat ini masih aktif yang sudah mempunyai banyak member yang sudah tersebar di seluruh dunia. Anda juga bisa melakukan mining segala jenis koin yang sudah disediakan oleh situs ini. Menariknya lagi Eobot sudah digadang-gadang sebagai situs mining tertua dan terpercaya hingga saat ini.

Sayangnya Eobot akan ditutup secara permanen di tahun 2031 nanti. Namun, apabila biaya listrik maupun biaya pemeliharaan sudah mencapai 100% dalam jangka waktu kurang dari tahun 2031, maka Eobot akan ditutup lebih cepat. Untuk saldo yang sudah dikumpulkan oleh penggunanya masih bisa dicairkan dan masih aman.

3. Bitzfree

Situs ini merubakan situs mining bitcoin yang sudah dipercayakan oleh banyak orang yang akan memberi anda 20 Ghs. Tak hanya itu, situs ini juga akan memberikan tambahan poin sebesar 10% setiap kali anda log-in. Akan tetapi, sebelum login anda akan dicek terlebih dahulu apakah real human atau robot. Hal tersebut tentunya untuk memastikan penggunanya bukanlah robot untuk melakukan kecurangan.

Bitzfree sendiri juga sudah memiliki 100.000 pengguna aktif hingga saat ini karena situs ini terbukti membayar dan tentunya terpercaya.

4. Unmined.io

Situs Unmined.io adalah salah satu situs mining terpercaya dan terbaik yang sangat wajib dicoba, mengingat situs ini masih legit hingga saat ini alias masih membayar penggunanya. Menariknya lagi, Unmined.io menyediakan program affiliasi yang artinya anda bisa mengajak orang lain untuk menggunakan situs ini dengan link affiliasi yang sudah anda sebarkan.

Setelah ada yang berhasil mendaftar menggunakan link affiliasi yang sudah anda bagikan sebelumnya, maka anda akan mendapatkan bonus sebesar 30% hingga 100%. Selain itu, situs ini juga sudah berdiri sejak 2018 dan masih aktif hingga saat ini, hal itulah yang membuat banyak orang yang percaya dengan Unmined.io

5. Genesis Mining

Situs Genesis Mining merupakan situs mining berbayar,oleh karena itu situs ini banyak sekali digunakan oleh para miner yang serius untuk mendapatkan bitcoin setiap harinya. Bahkan, banyak orang yang rela mengeluarkan banyak uang hanya demi membeli paket mining yang ada di dalam situs ini agar mendapatkan lebih banyak bitcoin setiap harinya.

Apabila anda tidak memiliki modal untuk membeli paket di dalamnya, maka anda bisa mengajak orang untuk bergabung dan membeli paket pertama di dalamnya agar anda mendapatkan bonus refferal. Setelah anda mendapatkan bonus tersebut, barulah anda bisa membeli paket mining di situs Genesis Mining.

6. FreeBitcoin.io

Situs ini adalah situs faucet terbesar hingga saat ini. Meski situs ini hanya membayar sekali dalam setiap jamnya, namun situs ini selalu menyelenggarakan undian setiap minggunya yang dimana pengguna yang beruntung akan mendapatkan 1 BTC. Tak hanya itu, situs ini juga memiliki fitur yang sangat menarik seperti proses penarikan sangat cepat, program refferal dengan bonus 50%, hingga promosi gratis.

Itulah 6 Situs Mining Bitcoin Terpercaya dan Terbukti Membayar yang bisa anda coba untuk mendapatkan bitcoin. Sebenarnya masih ada beberapa situs mining bitcoin lainnya yang belum dimasukan di dalam daftar diatas, hal tersebut dikarenakan banyak sekali situs mining yang sudah scam dan sudah gulung tikar, Semoga bermanfaat. 

Bagikan Artikel:

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Daftar Isi